Webinar FNGP : Generasi Berkarakter dengan P5
Siang tadi, (19/10), FNGP kembali menggelar webinar untuk kesekian kalinya. Kali ini mengambil tajuk "Mewujudkan Generasi Berkarakter dengan P5". Narasumbernya adalah 2 guru penggerak yang berbagi praktik baik pelaksanaan P5 di wilayahnya, yaitu Bu Ni Luh Casmini (Korprov Bali) dan Pak Emanuel (Korkab Flores Timur). MC dan Moderatornya adalah Pak Yasin Damang (Korwil 3) dan Pak Zaidir (Korprov Lampung).
Sebagai keynote speakernya adalah ibu Dr. Medira Ferayanti dari Direktorat KSPS Tendik Kemendikdasmen RI. Bu Maurensyiah dan saya sebagai pengantar webinar.
Comments
Post a Comment